Membuat Aplikasi Blankon 6 Control Center dengan Java

screenshot-blankon-6-control-center

Blankon 6 Control Center adalah aplikasi berbasis Java Swing / Desktop yang digunakan untuk memudahkan user dalam melakukan pengaturan sound, display, mouse, keyboard, dsb pada Blankon edisi 6 (Ombilin). Aplikasi ini dapat anda buat dengan menggunakan IDE Netbeans atau Eclipse. Untuk memudahkan dalam pemakaian, anda dapat membuildnya menjadi jar (Java Archive), deb package, dsb.

Apa saja feature aplikasi ini ?

1. Pengaturan Sound dengan mudah
2. Pengaturan Display dengan mudah
3. Pengaturan Mouse dengan mudah
4. Pengaturan Keyboard dengan mudah
5. Pengaturan Appearance dengan mudah
6. Pengaturan Power dengan mudah
7. Pengaturan Network dengan mudah

Anda dapat mendownload source codenya disini

Blankon 6 Control Center

Aplikasi tersebut saya buat menggunakan IDE Eclipse Juno. Bagi anda yang menggunakan Netbeans juga dapat membukanya dengan cara mengimport programnya.

Selamat mencoba 🙂

Sumber artikel : https://marisharingilmu.wordpress.com/2015/09/23/java-swing-desktop-aplikasi-blankon-6-control-center/

The following two tabs change content below.
Penulis di www.marisharingilmu.wordpress.com. Email : resarahadian@gmail.com

resarahadian

Penulis di www.marisharingilmu.wordpress.com. Email : resarahadian@gmail.com

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *